Halo, Namaku Putih
Halo, namaku Putih.
Aku memutuskan untuk keluar dari sangkarku, mencari udara segar setelah sekian lama penat masih membayang.
Aku menyusuri jalan setapak diantara pohon elk yang berjajar di sepanjang jalan. Embun pagi masih terasa segar, kicauan burung bersautan membentuk sebuah irama pagi yang menyenangkan. aku tersenyum untuk pagi ini.
Dari arah berlawan